Dengan Hormat,
Sebagaimana di ketahui bersama-sama bahwa Program
prioritas Sekretariat DPRD pada dasarnya bersifat tetap yang tidak banyak
mengalami perubahan dari tahun ketahun. Hal ini dikarenakan oleh adanya tugas
dan fungsi Sekretariat DPRD sebagai pendukung terselenggaranya tugas dan fungsi
DPRD selaku mitra penyelenggaraan pemerintahan daerah yang dititikberatkan pada
pemberian layanan administrasi sebagaimana yang telah digariskan dalam
peraturan perundang-undangan yang berlaku. Reformasi Pembaharuan di dalam meningkatkan
tupoksi Aparatur Sekretariat DPRD terhadap pelayanan Pimpinan DPRD dan Anggota
DPRD, baik di dalam pelayanan/pengaturan Persidangan, Humas dan keprotokolan,
pengaturan pengelolaan keuangan, penatausahaan, kelengkapan, Produk
Hukum, dan sebagainya dapat diatur sesuai peraturan dan
perundang-undangan yang berlaku untuk menciptakan Stabilitas dan Akuntabilitas
Kinerja Sekretariat DPRD. Sehingga tercipta tata Kelola Pemerintahan
yang baik atau GOOD GOVERNANCE. Sehubungan hal
tersebut maka kami Pusat Kajian Aparatur Pemerintahan Dan Otonomi Daerah (PKAP-OTDA) akan Menyelenggarakan Bimbingan
Teknis Nasional dengan Tema :
BIMTEK PENINGKATAN TUPOKSI SEKRETARIAT DPRD DIDALAM MENUNJANG KINERJA DPRD
kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
Bulan september tahun 2017,
diselenggarakan dalam 4 angkatan :
- Rabu
s.d Sabtu, 06 s.d 09 September 2017 di Hotel 88 Mangga Besar,
Jakarta
- Rabu
s.d Sabtu, 13 s.d 16 September 2017 di Hotel 88 Mangga Besar,
Jakarta
- Senin
s.d Kamis, 18 s.d 21 September 2017 di Hotel 88 Mangga Besar,
Jakarta
- Rabu
s.d Sabtu, 27 s.d 30 September 2017 di Hotel 88 Mangga Besar,
Jakarta
Bulan oktober tahun 2017,
diselenggarakan dalam 4 angkatan :
- Selasa s.d Jum’at, 03 s.d 06 Oktober 2017 di Ibis
Mangga Dua, Jakarta
- Selasa s.d Jum’at, 10 s.d 13 Oktober 2017 di Ibis
Mangga Dua, Jakarta
- Selasa s.d Jum’at, 17 s.d 20 Oktober 2017 di Ibis
Mangga Dua, Jakarta
- Selasa s.d Jum’at, 24 s.d 27 Oktober 2017 di Ibis
Mangga Dua, Jakarta
Bulan November tahun 2017,
diselenggarakan dalam 4 angkatan :
- Senin s.d Kamis, 06 s.d 09 November 2017 di Hotel Fave
Pasar Baru, Jakarta
- Senin s.d Kamis, 13 s.d 16 November 2017 di Hotel Fave
Pasar Baru, Jakarta
- Senin s.d Kamis, 20 s.d 23 November 2017 di Hotel Fave
Pasar Baru, Jakarta
- Senin s.d Kamis, 27 s.d 30 November 2017 di Hotel Fave
Pasar Baru, Jakarta
Biaya Konstribusi Peserta @ Rp 4.500.000,- ( Empat Juta Lima Ratus
Ribu Rupiah ), biaya tersebut sudah termasuk akomodasi Hotel 4 hari 3 malam, 1
( satu ) kamar dua orang (twin sharen), Untuk permintaan surat dan informasi
pendaftaran peserta dapat menghubungi panitia Sdr; Muh Taufiq, di Nomor Hp
: 085242300091/085288880991. Atas perhatian dan keikutsertaannya kami ucapkan
terima kasih.
Fasilitas Peserta :
Ø Materi, tas & Perlengkapan Belajar
Ø Softcopy materi dalam CD-R
Ø Sarapan Pagi, Makan Siang, Makan Malam dan CoffeBreak
Ø Sertifikat Pelatihan
ØAntar Jemput Bandara Bagi Peserta Group/Rombongan (Minimal 5 Orang)
Peserta (Rombongan ) Bisa Request Tempat Kegiatan Bimtek / Diklat :
Ø Jakarta Ø Bandung Ø Yogyakarta Ø Lombok
Ø Makassar Ø Batam Ø Surabaya Ø Bali
Waktu dan tempat Pelaksanaan Bimtek dapat disesuaikan berdasarkan permintaan